Butik SiSeSa, sebuah butik brand nasional, membuka cabangnya di Makassar, Sulawesi Selatan, di gerai SiSeSa, Jalan Boulevard Panakkukang, Sabtu (12/09/2017). Manajemen butik ini mengundang artis Bella Saphira, artis yang akrab di mata pemirsa Indonesia, terutama kaum ibu, akhir tahun '90-2000-an.
Prima Event, perusahaan sewa tenda di Makassar, ditunjuk sebagai vendor untuk menyukseskan acara tersebut. Prima Event membangun tenda hall fan tenda jumbo yang luas sebagai venue acara dilengkapi dengan pendingin udara (AC). Demgan hampir seluruhnya bernuansa krem, acara peresmian tersebuat menjadi acara yang berkesan mewah.
Bella Saphira didampingi manajemen butik SiSeSa ikut menggunting ronceng bunga peresmian tepat di pintu masuk butik. Kehadirannya di venue disambut heboh ibu-ibu. Beberapa di antaranya meminta artis tersebut berfoto bersama.(*)